Kala si buah hati terkena batuk, orang tua pasti susah. Apalagi jika anaknya sulit tidur gara-gara batuk. Berbagai cara menyembuhkan batuk di cari dan digunakan supaya anak cepat sembuh dan nyaman dalam beraktifitas. Permasalahannya, ternyata tidak semua obat batuk manjur…
Tag: Campuran Madu dan Susu
Setiap hari usia manusia semakin bertambah. Tanpa disadari gejala-gejala penuaan datang menghampiri. Adanya kerutan atau keriput merupakan salah satu tanda terjadinya penuaan pada diri seseorang. Munculnya kerutan merupakan sebuah kondisi alamiah dan wajar serta dapat dialami oleh siapa saja.