Zaman dahulu, sapi biasa dipakai oleh petani untuk mengolah sawah yakni digunakan sebagai penarik garu (bajak sawah). Pada masa lampau menggaru (mambajak) sawah dengan penarik sapi dianggap sebagai pekerjaan yang ekonomis karena waktu, tenaga dan biaya yang dikeluarkan hanya…
Salah satu dari penyebab kerusakan lingkungan saat ini adalah adanya pencemaran lingkungan yang disebabkan oleh menumpuknya sampah yang dihasilkan oleh manusia. Sampah adalah benda / barang yang sudah tidak terpakai lagi dan dibuang oleh manusia. Setiap benda atau barang apapun…
Tikus adalah salah satu hewan pengerat yang kehadirannya tidak pernah diharapkan. Di lingkungan rumah tangga tikus sering kali merusak bangunan rumah dan juga mencuri persediaan bahan pangan. Di lahan pertanian, Tikus adalah salah satu hama yang perlu diberantas dan dibasmi…
Dewasa ini pertumbuhan ekonomi di Indonesia mengalami peningkatan yang signifikan. Kecanggihan teknologi membuat penggunaan berbagai energi cenderung naik karena kebutuhan yang sangat banyak dan beragam. Hal negative yang ditimbulkannya ialah adanya krisis energi akibat penggunaan sumber energi yang terus menerus…
Akhir-akhir ini sering terdengar kabar bahwa Aksi Komplotan “BEGAL” kian hari kian marak di beberapa wilayah Indonesia. Bagi yang tidak tahu apa itu begal dapat saya jelaskan disini bahwa kata “begal” adalah kata serapan dari bahasa jawa yang artinya penyamun…
Salah satu hobi saya selain menulis adalah bercocok tanam alias berkebun. Berkebun dan menanam tanaman ala saya ini bukan di lahan atau di tanah yang luas tapi hanya di sekitar rumah yang lahannya sangat terbatas. Di era modern saat ini…
Bagi yang hidup di daerah sekitar perairan seperti sungai, rawa, waduk dan sebagainya tentunya tidak asing dengan tanaman ini. Eceng gondok atau yang juga biasa disebut dengan enceng gondok adalah salah satu jenis tumbuhan / tanaman air yang hidupnya mengapung…
Semua orang pasti tahu buah pepaya. Di semua daerah buah ini pasti banyak dijumpai yang tentunya dapat dipetik dan dinikmati di semua musim. Buah Pepaya terkenal dengan kandungan gizinya yang cukup tinggi. Keistimewaan dari buah pepaya ini adalah cocok dimakan…