Kategori: Budaya

5 Tradisi Lebaran Unik Khas Warga Desaku

Hari Raya selalu identik dengan berbagai hal yang menyenangkan. Hari Raya Idul Fitri atau kerap disebut dengan hari raya lebaran selalu ditunggu-tunggu oleh semua orang. Beragam tradisi lebaran unik menjadi moment yang ngangenin dan terjaga kelestariannya. Karena hanya setahun sekali,…

MENGAPA KITA HARUS BANGGA MEMAKAI BATIK? 

Indonesia adalah salah satu negara yang memiliki budaya yang sangat banyak dan beragam. Aneka suku bangsa yang bermukim di tanah Indonesia dan tersebar di ribuan pulau menjadi salah satu pemicu kayanya budaya bangsa ini. Salah satu hasil kebudayaan yang menjadi…

SIMBIOSIS MUTUALISME ANTARA MEMBACA DAN MENULIS

Membaca dan menulis adalah sebuah kegiatan yang berhubungan dengan aksara/tulisan. Menulis merupakan suatu kegiatan menciptakan suatu catatan, tulisan atau informasi yang dapat dibaca. Sedangkan membaca adalah kegiatan meresepsi, menganalisa, dan menginterpretasi sebuah tulisan yang ditulis dalam sebuah media. Simbiosis Mutualisme…

Tradisi Menyambut Malam Kemerdekaan Ala Warga Desaku

Sorak sorai menyambut perayaan kemerdekaan menggelegar di seluruh Nusantara. Diantara 12 bulan tahun di Masehi, bulan Agustus termasuk bulan yang istimewa. Di bulan tersebut pekik proklamasi dikumandangkan. Di bulan tersebut seluruh rakyat Indonesia merayakannya.  Biasanya jika sudah masuk bulan Agustus,…

TRADISI KUPATAN DI LAMONGAN

Lebaran sudah lewat seminggu lebih, tapi pembahasan mengenai lebaran tidak pernah bosan untuk dibicarakan. Momentum lebaran di Indonesia tidak pernah terpisahkan dengan namanya ketupat. Saat lebaran tiba, ketupat selalu ada. Baik itu yang berbentuk makanan maupun hanya berbentuk gambar dalam…

SERBA-SERBI PASAR WAGE DESA PUCANGRO

Wage adalah salah satu nama sebutan hari pasaran dalam kalender jawa. Selain wage Ada 4 hari lagi dalam pasaran jawa yakni Kliwon, Legi, Pahing dan Pon. Pasar Wage Desa Pucangro atau yang juga dikenal masyarakat dengan nama Pasar Wedus Desa Pucangro…

Kembali ke atas
error: Content is protected !!